Fokus Pati - Berikut ini contoh latihan soal STS/PTS/UTS PKN Kelas 8 SMP MTS Semester 1 Tahun 2022 Kurikulum 2013 lengkap beserta kunci jawaban.
Saat ini Satuan Pendidikan telah memasuki pertengahan Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2022/2023.
Biasanya agenda rutin yang dilakukan oleh Satuan Pendidikan untuk melakukan evaluasi terhadap Peserta Didik secara bersamaan adalah dengan melaksanakan Sumatif Tengah Semester (STS) / Penilaian Tengah Semester (PTS) atau Ulangan Tengah Semester (UTS).
Sebagai bahan tambahan referensi belajar bagi peserta didik Kelas 8 SMP MTS, dan untuk Bapak/ Ibu Guru yang akan menyusun Soal STS/PTS/UTS Semester Ganjil SMP MTS Kurikulum 2013.
Berikut ini kami bagikan kumpulan contoh soal dan kunci jawaban STS/PTS/UTS Kelas 8 SMP MTS Mapel PKN Kurikulum 2013 Semester 1 Tahun Pelajaran 2022/2023.
Link download soal dan kunci jawaban STS/PTS/UTS Kelas 8 SMP MTS Mapel PKN Kurikulum 2013 Semester 1 Tahun Pelajaran 2022/2023 tersedia dalam artikel ini.
Soal STS/PTS/UTS PKN SMP MTS Kelas 8 semester 1 Kurikulum 2013 Tahun 2022
Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat pada pilihan A, B, C dan D di bawah ini!
1. Yang menyebabkan negara-negara di Eropa melakukan ekspedisi untuk mencari sumber-sumber ekonomi baru ke seluruh dunia pada abad ke-15 adalah .....
A. mencari daerah baru untuk dikuasai
B. rusaknya ekonomi Eropa akibat peperangan
C. melakukan perdagangan dengan belahan dunia yang lain
D. menyebarkan agama
Jawaban: B
2. Di berbagai daerah, VOC melakukan tindakan dengan melaksanakan politik devide et impera. Pengertian politik devide et impera yaitu .....
A. politik balas budi
B. politik tebang pilih
C. politik etis
D. politik adu domba
Jawaban: D
3. Upaya kerja paksa (rodi) guna membangun jalan sepanjang pulau Jawa (Anyer-Panarukan) untuk kepentingan militer, membuat rakyat makin menderita dilakukan pada saat Gubernur Jenderal .....
A. Daendels C. Van Deventer
B. Van Den Bosch D. Baron Van Houvell
Artikel Terkait
Link Download Higgs Domino Rp Versi 1.90 Mod X8 Speeder Tema yang Lagi Viral Hacker Bjorka Tanpa Iklan
Link Download Contoh Soal PTS UTS PAIBD Kelas 6 SD MI K13 Tahun 2022 Lengkap Kunci Jawaban Edisi Revisi Tebaru
Rilis Lagi, Kode Penukaran Higgs Domino Terbaru Senin 26 September 2022, Klaim Segera dan Ambil Chipnya Gratis
Kumpulan Contoh Soal PTS UTS PPKN Kelas 7 Semester 1 dan Kunci Jawaban Kurikulum 2013 Terbaru
Latihan Soal Sumatif UTS PTS BAHASA INDONESIA Kelas 8 SMP MTS Semester 1 Kurikulum 2013 Tahun 2022 Lengkap
Latihan Soal Sumatif STS PTS PPKN Kelas 7 SMP MTS Semester 1 Kurikulum Merdeka Tahun 2022 Lengkap Kuncinya
Latihan Soal Sumatif STS PTS BAHASA INDONESIA Kelas 4 SD MI Semester 1 Kurikulum Merdeka Tahun 2022 Lengkap
Soal PTS UTS AGAMA ISLAM Kelas 9 SMA SMK MA Semester 1 2022 Kurikulum 2013 Terbaru Lengkap Kunci Jawaban PDF
Latihan Soal Sumatif UTS PTS BAHASA INDONESIA Kelas 3 SD MI Semester 1 Kurikulum 2013 Tahun 2022 Lengkap Kunci
Latihan Soal Sumatif UTS PTS PKN Kelas 8 SMP MTS Semester 1 Kurikulum 2013 Tahun 2022 Lengkap Kunci Jawaban